RPP Jaringan Transmisi Tenaga Listrik Kelas XI (11), XII (12) SMK/MAK
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Kompetensi Keahlian: Teknik Jaringan Tenaga Listrik
Mata Pelajaran/Bidang Studi: Jaringan Transmisi Tenaga Listrik
Kelas XI (11), XII (12)
Semester 1 dan 2
Jumlah lembar: 1-2 Lembar
A. PENDAHULUAN
B. MENJELASKAN MATERI
Adapun materi pokok Jaringan Transmisi Tenaga Listrik yang akan diajarkan adalah sebagai berikut:
- Menentukan sistem penyaluran jaringan transmisi tenaga listrik
- Menerapkan besaran listrik pada jaringan transmisi
- Menggunakan komponen- komponen pada sistem transmisi tenaga listrik
- Mengoperasikan jaringan transmisi tenaga listrik
- Memeriksa komponen utama pada SUTT/SUTET
- Memeriksa komponen proteksi pada SUTT/SUTET
- Memasang trafo, grounding, tower, kawat penghantar SUTT/SUTET
- Memasang arrester dan arching horn pada SUTT/SUTET
- Memeriksa hasil pemasangan komponen jaringan transmisi tenaga listrik
- Menggunakan peralatan pemeliharaan jaringan transmisi tenaga listrik
- Melakukan pemeliharaan jaringan transmisi tenaga listrik
- Menguji tahanan pentanahan
- Menguji tahanan isolasi saluran transmisi
- Melakukan pengawasan SUTT/SUTET
- Melakukan simulasi asesmen ancaman pada SUTT/SUTET
- Melakukan simulasi asesmen kondisi komponen SUTT/SUTET
- Melakukan perbaikan gangguan operasi jaringan transmisi tenaga listrik
- Memeriksa hasil perbaikan gangguan operasi jaringan transmisi tenaga listrik
Demikianlah informasi tentang RPP Jaringan Transmisi Tenaga Listrik Kelas XI (11), XII (12) SMK/MAK Semester 1 dan 2. Semoga bermanfaat.