RPP Farmakognosi Kelas XI (11), XII (12) SMK/MAK
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
Kompetensi Keahlian: Farmasi Klinis dan Komunitas
Mata Pelajaran/Bidang Studi: Farmakognosi
Kelas XI (11), XII (12)
Semester 1 dan 2
Jumlah lembar: 1-2 Lembar
A. PENDAHULUAN
B. MENJELASKAN MATERI
Adapun materi pokok Farmakognosi yang akan diajarkan adalah sebagai berikut:
- Melakukan identifikasi simplisia Flos
- Melakukan identifikasi simplisia Fructus
- Melakukan identifikasi simplisia Semen
- Melakukan identifikasi Amylum
- Melakukan identifikasi Oleum
- Melakukan identifikasi simplisia dari Phycophyta, Myophyta dan Mycophyta
- Melakukan identifikasi simplisia getah, damar dan malam
- Mengolah bahan nabati
- Membuat sedian obat tradisional
- Membuat sediaan galenika
- Membuat sediaan ekstrak
- Membuat sediaan tinctura
- Membuat sediaan infusa dan/atau aqua aromatika
- Membuat sediaan sirup dan/atau sediaan olea pinguia, dan sediaan olea volatilia
- Melakukan identifikasi simplisia dari hewan
- Melakukan identifikasi simplisia dari minyak mineral
- Menggunakan fitofarmaka dalam kehidupan sehari-hari
- Melakukan pengujian sediaan obat tradisional
Demikianlah informasi tentang RPP Farmakognosi Kelas XI (11), XII (12) SMK/MAK Semester 1 dan 2. Semoga bermanfaat.